Query Mysql Menggunakan Navicat

Query merupakan perintah untuk menampilkan data tertentu dari tabel-tabel yang ada di suatu database, nah disini saya akan memberi contoh beberapa perintah query menggunakan navicat. Oke sebelumnya tentunya kita harus mempunyai database dan tabel-tabel yang akan kita query, jika belum silahkan buat dulu (baca mengolah database mysql dengan navicat).

Jika semua sudah siap silahkan buka navicatnya lalu masuk ke databasenya dan pilih menu query



Relasi Antar Tabel Mysql Menggunakan Zeos di Delphi 7

Dalam kesempatan ini saya akan memberi contoh membuat relasi antar tabel database Mysql atau bagaimana menggabungkan beberapa tabel menjadi satu tabel yang biasa disebut table view. Langsung saja kita persiapkan databasenya lalu buat 2 buah tabel terserah atau bisa mengikuti contoh sebelumnya membuat tabel dengan navicat
Pada prinsipnya menampilkan atau membuat table view di delphi sama dengan saat kita membuat query tabel mysql seperti dalam tulisan sebelumnya yang berbeda hanyalah text querynya saja